top of page

Company Profile

​

Conocophillips adalah Perusahaan energi yang integral dalam skala internasional, bermarkas di Houston, Texas, Conocophillips beroperasi lebh dari 40 negara, mempunyai sekitar 38.300 karyawan diseluruh dunia. PT Conocophillips didirikan tahun 1875 sebagai perusahaan minyak kontinental dan perusahaan transportasi.

ConocoPhillips adalah perusahaan energi yang integral dalam skala internasional. ConocoPhillips adalah perusahaan energi terintegrasi ketiga terbesar di Amerika Serikat berdasarkan kapitalisasi pasar dan cadangan terbukti minyak dan gas. Conocophillips merupakan pengilang terbesar kedua di Amerika Serikat. Secara internasional, dalam kategori perusahaan yang tidak dikendalikan pemerintah, ConocoPhillips mempunyai cadangan terbukti terbesar kelima di dunia; dan berdasarkan kapasitas minyak mentah adalah pengilang terbesar keempat di dunia.

ConocoPhillips terkenal di seluruh dunia dengan keahlian teknologi di bidang eksplorasi dan produksi di laut dalam, eksploitasi dan manajemen reservoir, teknologi seismik 3-D,petroleum coke upgrading kelas tinggi, dan sulfur removal.

​

Aktivitas utama perusahaan:

1. Eksplorasi dan produksi minyak bumi.

2. Pengilangan, pemasaran, suplai dan transportasi.

3. Pengumpulan, Pengelolahan dan pemasaran gas alam, 50% saham di Duke Energy Field Service, LLC.

4. Produksi dan distribusi bahan kimia plastik melalui 50% saham di Chevron Phillips Chemical Company LLC.

​

Visi : Menjadi perusahaan E&P (Exploration&Production)  pilihan untuk seluruh pemangku kepentingan dengan merintis standar keunggulan yang baru.

​

Misi : Kami ada untuk menyediakan energi bagi peradaban.

​

Spirit Values

S - Safety

P - People

I - Integrity

R - Responsibility

I - Innovation

T - Teamwork

​

Leadership Team

​

RYAN LANCE

Chairman and Chief Executive Officer

Leads the company in driving a unique combination of organic growth, financial returns and an attractive yield

 

MATT FOX

Executive Vice President
Strategy, Exploration and Technology

Leads the teams responsible for strategic planning, exploration, business development and technology

​

AL J. HIRSHBERG

Executive Vice President
Production, Drilling and Projects

Leads the teams that oversee the company’s worldwide operations, as well as the drilling, major projects and health, safety and environmental functions

​

DON WALLETTE, JR.

Executive Vice President
Finance, Commercial and 
Chief Financial Officer

Leads the teams responsible for the company’s financial and commercial functions

​

JANET LANGFORD CARRIG

Senior Vice President
Legal, General Counsel and Corporate Secretary

Serves as counsel providing oversight on all legal issues impacting the corporation

 

ANDREW LUNDQUIST

Senior Vice President
Government Affairs

Leads a team who serve as the voice of ConocoPhillips in addressing highly complex public policy issues with governments around the world 

​

ELLEN DESANCTIS

Vice President
Investor Relations and Communications

Leads an integrated team responsible for investor relations, communications, brand and charitable investment programs

​

JAMES MCMORRAN

Vice President
Human Resources and Real Estate & Facilities Services

Leads the global team of human resources professionals and is responsible for Real Estate & Facilities Services

​

​

bottom of page